Ambon

Bulan K3 Nasional 2025, PLN UIW MMU Awali Semangat Tahun Baru dengan Komitmen Tingkatkan Keselamatan Kerja

×

Bulan K3 Nasional 2025, PLN UIW MMU Awali Semangat Tahun Baru dengan Komitmen Tingkatkan Keselamatan Kerja

Sebarkan artikel ini

Bulan K3

Sukses Amankan Kelistrikan Natal, Dirut PLN Pimpin Siaga Pergantian Tahun

Awat melanjutkan, komitmen ini jika dikawal, maka akan mencapai tujuan bersama yaitu zero accident.

“Sebagai pejuang kelistrikan, sudah sepatutnya kita saling menjaga. Capai zero accident, dengan demikian pun kita akan menghadirkan pelayanan yang terbaik bagi masyarakat,” imbaunya.

Ada tiga poin utama yang menjadi fokus PLN UIW MMU dalam memperkuat komitmen K3:

1. Mengutamakan Keselamatan di seluruh aktifitas pekerjaan.
2. Berpartisipasi aktif dalam penguatan budaya K3, untuk mewujudkan Zero
Harm Zero Loss.
3. Menciptakan lingkungan kerja yang sehat aman dan berkelanjutan, untuk
meningkatkan produktifitas.

Melalui peringatan Bulan K3 Nasional, PLN UIW MMU berkomitmen menjadi perusahaan yang tidak hanya produktif, tetapi juga peduli terhadap keselamatan dan kesehatan kerja, baik bagi karyawan maupun masyarakat luas.

PLN UIW MMU juga mengajak seluruh pihak untuk terus mendukung penerapan K3 dalam setiap aspek kehidupan, demi mewujudkan lingkungan kerja yang lebih aman, sehat, dan bebas risiko.

Baca artikel menarik lainnya dari JENDELAMALUKU.COM Di GOOGLE NEWS