BeritaTual

Sosok Inspiratif: Kepsek SLB Tual Setia Antar Jemput Siswa Berkebutuhan Khusus dengan Tosa

×

Sosok Inspiratif: Kepsek SLB Tual Setia Antar Jemput Siswa Berkebutuhan Khusus dengan Tosa

Sebarkan artikel ini

Sosok Inspiratif Tual

17/9/2025 - Muhammad Said
TUAL: Muhammad Said, Kepala Sekolah SLB Negeri Tual, mengantar siswa berkebutuhan khusus menggunakan kendaraan roda tiga (tosa) melintasi wilayah Tual dan Maluku Tenggara, Rabu (17/9/2025).

“Kalau secara prosedur SLB harus memiliki asrama, dan punya kami rusak sejak 2021 hingga kini belum diperbaiki, untuk itu kami meminta bantuan untuk dapat direnovasi demi kemajuan anak-anak dengan kebutuhan khusus,” pungkasnya.(*)

Baca artikel menarik lainnya dari JENDELAMALUKU.COM Di CHANNEL TELEGRAM